archives

Strategi Pembelajaran

This category contains 3 posts

Cara Mengakiri Pelajaran dengan Berkesan

Jika terbiasa membuat apersepsi di awal pembelajaran, yang tidak boleh dilupakan adalah menutupnya. Padahal mengakhiri pembelajaran tidak kalah pentingnya, agar apa yang telah dipelajari tidaklah sia-sia. Beberapa hal di bawah ini boleh dicoba untuk mengakhiri pembelajaran lebih berkesan. Perhatikan waktu, sediakan 2 – 3 menit untuk menutup pelajaran. Tekankan pada siswa untuk hening selama beberapa … Baca lebih lanjut

Kejutan Di Pagi Hari

Kecenderungan guru atau pendidik saat mau measuki ruang kelas dan akan mengawali proses pembelajaran adalah ‘seperti biasanya’, nothing special, atau ya gitu-gitu aja deh…. Jika dilakukan berhari-hari, kemudian berbulan-bulan, dan terakhir bertahun-tahun, yang terjadi adalah sebuah pola yang mudah ditebak siswa, dan sekaligus menjadi cap bagi seorang guru. Jika datang ke kelasnya terbiasa telat, ya … Baca lebih lanjut

Mengawali Pelajaran dengan Baik

Kesan pertama begitu menggoda, dan jika sudah tergoda, yang ada adalah hasrat untuk mengetahui…. Kiranya ungkapan di atas juga ampuh bagi seorang guru. Kebanyakan guru tidak menyadari pentingnya menumbuhkan rasa ketertarikan siswa pada materi yang akan disampaikan, sehingga suasana pembelajaran kurang semangat dan antusias. Beberapa hal di bawah ini bisa dilakukan agar terbangun suasana yang … Baca lebih lanjut